Pisah Sambut Kapolres Bangli
- Jum'at, 12 Juli 2024 (07:00)
- Admin
- Dilihat 394 kali

BANGLI - Hari Jumat Tanggal 12 Juli 2024, Pukul 19.00 Wita s/d Selesai. Wakil Ketua Pengadilan Negeri Bangli, Ibu Ratih Kusuma Wardhani, S.H, M.H. mewakili Ketua Pengadilan Negeri Bangli menghadiri undangan Pisah Sambut Kepala Kepolisian Resor Bangli, Kegiatan ini berlangsung di Polres Bangli.