Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 2021

  • Jum'at, 11 Juni 2021 (11:57)
  • Admin
  • Dilihat 359 kali

Bangli. Pada hari Jumat, tanggal 11 Juni 2021 pukul 09.00 wita-selesai, bertempat di Ruang Sidang Utama PN Bangli telah diadakan Pertemuan Rutin Dharma Yukti Karini (DYK) yang dihadiri Pelindung DYK Cabang PN Bangli, Pelindung DYK Cabang PA Bangli, Ketua DYK Cabang Bangli, Wakil Ketua DYK Cabang Bangli Pengurus dan Anggota DYK. Acara bertujuan untuk silahturahmi dan melaporkan kegiatan-kegiatan yang sudah diadakan oleh masing-masing bidang dan ditutup dengan arisan.

Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang BangliPertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 2Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 3Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 4Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 5Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 6Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 7Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 8Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 9Pertemuan Rutin Dharmayuktikarini Cabang Bangli 10

Lihat Berita Lainnya